Global Protective Service

Kami berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik kepada pelanggan kami. Hubungi kami untuk menyesuaikan solusi untuk kebutuhan keamanan anda. Global Protective Service (GPS) mengikuti proses yang sederhana dalam praktek layanan kami. Kami hanya merekrut dan mempertahankan staf yang berkualitas tinggi dengan keberanian, kehormatan, disiplin dan Trust dan etos kerja yang terbukti. Banyak staf kami telah direkrut dari perusahaan keamanan lainnya, masing-masing tertarik dengan tingkat tinggi kami membayar dan pelatihan karyawan programs. Setiap calon akan diperiksa dan harus lulus pemeriksaan latar belakang, wawancara dan pengujian lainnya sebelum kerja dengan GPS.

Selasa, 26 Oktober 2010

TUGAS POKOK, FUNGSI & PERANAN ANGGOTA SATPAM

Tugas, Fungsi dan Tanggung Jawab
  1. Melaksanakan Pengamanan secara menyeluruh dilokasi kerja
  2. Melaksanakan Tugas dan Fungsi sesuai dengan penempatan dilokasi masing-masing
  3. Melakukan pemeriksaan pada tamu / pemilik yang akan masuk ke area kerja
  4. Menahan KTP/ SIM setiap tamu yang akan memasuki area kerja
  5. Memeriksa setiap Mobil / Motor yang masuk atau keluar
  6. Khusus untuk mobil bak terbuka / tertutup HARUS diperiksa, Muatan dan Surat Jalan
  7. Penjagaan di Pos 1 sampai 6 harus Berputar / Berganti dengan Pos terdekat Setiap Jam. Contoh : Anggota Pos 1 menduduki Pos 2, Pos 2 menduduki Pos 3 dan seterusnya
  8. Melaporkan setiap saat melalui HT keadaan sekitar atau situasi ke Posko
  9. Penggeseran Anggota dilaporkan ke Posko dari masing-masing Pos 1 sampai dengan Pos 3. Begitu sebaliknya, Posko memonitor setiap saat keadaan / situasi di Pos 1 sampai dengan 3
  10. Pintu Pagar/ Gerbang harus selalu tertutup, Anggota Harus Stand-By ditempat
  11. Menjaga dan memelihara Asset dan Inventaris Perusahaan
  12. Menertibkan Parkir Mobil dan Motor pada saat parkir
  13. Anggota Bertanggung Jawab atas Tugas dan Fungsi, selama melaksanakan tugas.

II. Administrasi
  1. Anggota Security bekerja selama 12 jam kerja
  2. Pergantian Shift dilakukan pada Jam 07:00 Pagi dan Jam 19:00 Malam
  3. Dilarang untuk melakukan Penggeseran Waktu Tugas, Pagi ke Malam atau sebaliknya
  4. Tidak diperkenankan memasuki Area kerja pada :  * Saat tidak bertugas dan * Membawa teman saat bertugas maupun tidak bertugas.
  5. Anggota Security Wajib memakai Pakaian Dinas selama bertugas
  6. Setiap Anggota Security, Dan.Ru dan Koordinator Wajib Menanda-tangani Daftar Hadir.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar